Tertarik dengan Pemasyarakatan, Pegiat Kopi Gabung Pokmas Lipas Bapas Malang
Malang – Bapas Malang menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) dengan Kenny Handriyanto, salah seorang pegiat kopi yang tertarik menjadi bagian dari Kelompok Masyarakat Peduli Pemasyarakatan (Pokmas Lipas) Bapas Malang. Kegiatan penandatanganan PKS ini dilaksanakan di Aula Bapas Malang dengan dihadiri oleh Plt. Kepala Bapas Malang didampingi dengan Pembimbing Kemasyarakatan, Kenny Handriyanto beserta istri, dan perwakilan …
Tertarik dengan Pemasyarakatan, Pegiat Kopi Gabung Pokmas Lipas Bapas Malang Read More »